Rabu, 07 Maret 2018

Konfigurasi Routing



Assalamu'alaikum wr.wb.


  • Pendahuluan
    -
    nah buat bloggerss jika ingin mengerti Routing,di baca selengkapnya di bawah ini

  • Pengertian
    -
    Routing adalah proses memilih jalur untuk lalu lintas di jaringan , atau antara atau di beberapa jaringan. Routing dilakukan untuk berbagai jenis jaringan, termasuk jaringan circuit-switched , seperti jaringan telepon umum switched (PSTN), jaringan komputer , seperti Internet .
  • Latar Belakang
    -
    Routing dapat memilih jalur dan juga menghubungkan antar Jaringan

  • Maksud dan Tujuan
    -
    untuk menghubungkan antar Jaringan dengan Konsep Routing

  • Alat dan Bahan
    -
    Laptop 2
    -Mikrotik/Router 2
    -Kabel UTP 3

  • Proses Tahapan
    1. Pertama kita masuk winbox,lalu masukkan IP local kita,dan juga IP untuk terhubung dengan Router lainnya

      Router 1

      Router 2

    2. kemudian masuk ke IP>Routes
      kita masukkan IP Router lainnya

      Router 1 ke Router 2

      Router 2 ke Router 1

      akan muncul seperti diatas ini
    3. dan terakhir kita tes ping apakah sudah saling terhubung atau belum,
    4. nah jika berhasil akan seperti dibawah ini

      Router 1 ping Router 2

      Router 2 ping Router 1
       
  • Hasil yang di dapatkan
    -
    Router dapat saling terhubung satu sama lain

  • Kesimpulan
    -
    kita dapat menghubungkan antar Router saling terhubung satu sama lain dengan menggunakan Konsep Routing

  • Referensi dan Daftar Pustaka
    -
    https://en.wikipedia.org/wiki/Routing
  • -https://mikrotikindo.blogspot.co.id/2013/05/contoh-seting-routing-statik-pada.html


Wassalamu'alaikum wr.wb.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Manchester United